Pacenews, Keerom - Kasat Reskrim Polres Keerom Ipda Hotma P. A. Manurung, S.Tr.K bersama beberapa personilnya melakukan razia premanisme jelang perayaan Tahun baru 2018 dibeberapa titik di Kab. Keerom , Jumat (29/12/2017). Saat dikonfirmasi Ipda Hotma P.A Manurung, S.Tr.K, mengatakan bahwa Patroli dan Razia Premanisme jelang perayaan Tahun baru 2018 dengan sasaran pemalakan , senjata tajam dan mabuk mabukan di Jalan. “kami melakukan penyusuran sepanjang jalan Trans Irian dari Arso VII, I, VI, Arso Kota dan Workwana dan alhasil kami mendapati beberapa tempat yang digunakan oknum masyarakat sedang mengkonsumsi miras termasuk ada yang kita dapati mobil parkir di pinggir jalan dengan 3 (tiga) penumpangnya yang sedang mabuk setelah kita lakukan pemeriksaan ditemui BB di dalam mobil di temukan adanya minuman beralkohol jenis Bir Bintang 1 karton sdh dikonsumsi dan 1 k...
Komentar
Posting Komentar